Airdrop Gratis Season 7 SUDAH HADIR! Jawab pertanyaan seru atau kerjakan tugas sederhana untuk menangin hadiah dari prize pool BitDegree senilai US$30K. Gabung Sekarang ! 🔥
Dunia terus berubah dan coding tetap menjadi salah satu alat pengembangan yang paling populer dan dibutuhkan. Oleh karena itu, kami telah menyiapkan kursus coding online terbaik untuk kamu coba. Sebagai informasi kalau bahasa pemrograman pertama yang banyak digunakan bernama FORTRAN telah ditemukan pada tahun 1954. Jadi, bisa dibilang konsep coding memang sudah ada sejak lama.
Kalau kamu mengenal seorang programmer dari film, mungkin kamu jadi memiliki pandangan ke mereka sebagai sosok yang misterius. Tapi, pada nyatanya seorang programmer tidak duduk di ruangan gelap yang penuh dengan komputer dan bertudung hitam, lalu meretas file pemerintah.
Jika kamu telah mengenal bidang ini, penggambaran tadi mungkin terlalu berlebihan. Tetapi percayalah, sebagian orang memang menganggap para programmer adalah peretas jenius, karena memang benar.
Lalu, muncul pertanyaan bagaimana cara agar kamu bisa menjadi seorang programmer?
Agar kamu mendapatkan pengalaman belajar yang terbaik, kami sudah mengumpulkan 7 kursus coding online terbaik yang disediakan platform MOOC. Kursus-kursus ini dipilih karena kontennya yang berkualitas tinggi, ulasan siswa, dan kesempatan berkarir.
Kamu juga bisa memutuskan kursus coding online terbaik mana yang cocok untuk kamu?
Daftar Isi
- 1. Kursus Coding Online Terbaik: Bisakah Memulainya dari Nol?
- 2. Kursus Pra-Pemrograman: Semua yang Harus Kamu Tahu Sebelum Mulai Coding (Daftar Di Sini)
- 3. 100 Days of Code: Bootcamp Python Pro Lengkap Tahun 2023 (Daftar di Sini)
- 4. Program Belajar Seni Pengembangan Aplikasi Seluler (Daftar di Sini)
- 5. Kursus Coding Kreatif (Daftar di Sini)
- 6. Pengembang Web Front End (Daftar di Sini)
- 7. Menjadi Blockchain Developer (Daftar di Sini)
- 8. Pengantar Ilmu Komputer dan Spesialisasi Pemrograman (Daftar di Sini)
- 9. Bonus: Pengantar Pengembangan Game Dasar Menggunakan Scratch (Daftar Di Sini)
- 10. Kursus coding online terbaik: Kesimpulan
Kursus Coding Online Terbaik: Bisakah Memulainya dari Nol?
Bisakah kamu mempelajari sesuatu yang tampaknya relatif rumit, tanpa pengetahuan sebelumnya?
Penawaran Terakhir yang Aktif Saat Ini:Follow the Datacamp promo code link & get an exclusive 25% OFF Datacamp subscriptions. Act now while the offer is still available!
Tentu saja bisa! Realistisnya kamu tetap bisa kok mempelajari kursus programming online ini.
Pemrograman selalu dikelilingi dengan asumsi "bidang yang hanya untuk si super jenius".
Ayo kita hilangkan asumsi itu.
Kamu pasti penasaran dengan apa itu kursus coding online secara umum.
Nyatanya, apa itu kursus coding online bukan hanya diperuntukkan untuk programmer yang duduk di kelas dan membuat kode. Kelas ini mencakup pembelajaran teoritis dan bisa cocok untuk para siswa dengan berbagai keahlian.
Seorang programmer menggunakan kode untuk memberi tahu sistem apa yang harus dilakukan. Selain itu, bahasa pemrograman adalah cara untuk berkomunikasi dengan komputer kamu.
Namun, mempelajari bahasa pemrograman sedikit berbeda, sama halnya ketika mempelajari bahasa asing. Ada ribuan bahasa pemrograman yang digunakan dalam pengembangan web, perangkat lunak komputer, aplikasi, dll. Jangan khawatir, tidak perlu tahu semuanya kok.
Meskipun begitu, bukan berarti kamu harus mempelajari semuanya. Pilihan terbaiknya adalah memilih bahasa pemrograman yang paling kamu minati. Bahasa pemrograman terpopuler di tahun 2023 adalah:
- JavaScript
- Python
- HTML
- SQL
- Java
- Shell Script
- PHP
- Typescript
Seperti yang kamu lihat, banyak pilihan kursus coding online terbaik yang tersedia. Kamu bisa mengikuti kursus coding online terbaik Udemy, Udacity, Coursera, atau edX.
Sebagian besar kursus programming online yang mudah diikuti pemula akan memandu kamu di setiap langkahnya, mencakup semua informasi mendasar seperti kode biner atau cource code. Nantinya, kelas akan memperkenalkan kamu pada bahasa atau bidang yang dipilih. Jadi, sangat memungkinkan bagimu menguasai coding dengan mengikuti kursus programming online.
Kelas online adalah metode belajar yang sangat fleksibel dan hemat biaya. Kamu hanya butuh computer dan ambisi dalam memulai coding. Dengan memilih belajar secara online, kamu bisa menghilangkan pemicu stres tambahan seperti perjalanan, tenggat waktu, dan dana.
Apalagi, dengan mengikuti kurus coding online terbaik, kamu tetap bisa mendapatkan materi seperti Pendidikan tinggi dengan dosen yang professional di bidangnya. Ada juga program Nanodgree dan sudah kami masukkan di sini.
Dengan mengetahui cara coding, kamu bisa menjadi:
- Web developer
- Pengembang front-end, back-end, atau full-stack
- Insinyur sistem komputer
- Administrator basis data
- Desainer UI\UX
Sangat luas kan prospek karirnya? (gajinya juga bisa tinggi). Tapi mari kita perkecil opsinya di sini.
Tanpa berlama-lama, mari kita mulai dengan kursus coding online terbaik.
Kursus Pra-Pemrograman: Semua yang Harus Kamu Tahu Sebelum Mulai Coding (Daftar Di Sini)
- Platform: Udemy
- Durasi: 6.5 jam
- Harga: €89,99
- Sertifikat: YA
- Tingkat: Pemula
- Diskon: Tersedia
- Daftar DI SINI
Saat ini, kamu mungkin masih bingung tentang apa itu kursus coding online? Lalu, harus mulai dari mana dan memilih yang seperti apa. Atau mungkin kamu perlu memahami teknologi dasar yang akan kamu gunakan? Kursus pemrograman online terbaik ini adalah titik awal yang bagus.
Pada Pre-Programming: Everything You Need To Know Before You Code yang termasuk kursus programming online ini kamu akan diperkenalkan dengan semua dasarnya sebelum terjun ke dunia coding. Dimulai dengan memahami apa itu kursus coding online dan dasar-dasar cara kerja komputer dengan 8 konsep yang akan dipelajari.
Jika ingin masuk ke dunia IT, penting untuk mengambil titik awal agar lebih mudah. Dengan mengikuti kursus pemrograman online ini akan membantu kamu membangun pemahaman yang baik tentang bidang tersebut sebelum terjun langsung.
Fokus silabus kursus coding online terbaik ini ada pada informasi penting yang bisa memperluas pengetahuan dasar kamu dan sebagai batu loncatan bagi seorang programmer. Jadi, kelas ini pilihan yang tepat bagi orang-orang dengan berbagai keterampilan.
Dibagi menjadi 10 bagian, kursus coding online terbaik ini membahas satu topik per sesinya. Mulai dari dasar-dasarnya (mengapa dan bagaimana cara kerjanya), gambaran umum tentang internet, dan definisi front-end dan back-end. Lalu, topik akan dibahas maju seperti kerangka kerja dan tren teknologi. Kursus diakhiri dengan sesi dimana kamu harus menentukan jalurmu sendiri.
Kursus coding online terbaik ini memang dirancang untuk membantumu memilih jalur karir, bahasa pemrograman, dan kerangka kerja. Ini salah satu alasanmu ada di sini, bukan?
Selain itu, akan ada aktivitas tambahan di setiap sesinya untuk memastikan kamu memahami tiap topiknya.
Kursus coding bersertifikat ini memang memiliki kualitas yang tidak pelru diragukan lagi. Mengingat itu, Udemy adalah salah satu platform pembelajaran online paling terkenal, dengan ribuan pembelajar di seluruh dunia.
Alasan di balik popularitas Udemy karena kualitas pendidikan, pilihan kursus yang luas, dan keterjangkauan harganya. Berbicara tentang harga, kursus pemrograman online khusus ini biayanya €89,99. Harga ini bisa dibilang sangat pas mengingat materi yang dibahas sangat mendalam sehingga kamu bisa siap terjun ke lapangan sendiri nantinya. Kursus ini juga tersedia kursus coding online gratis buat kamu yang tidak mau mengeluarkan uang.
Mereka yang terdaftar dalam kursus ini akan belajar:
- Dasar-dasar cara kerja pemrograman
- Memilih bahasa pemrograman
- Fakta penemu-penemu hebat seperti Bill Gates dan Steve Jobs
- Cara kerja komputer dan kaitannya dengan teknologi web
- Konsep dasar pemrograman
- Memahami dan Menerapkan konsep kerangka pemrograman
- Memahami tren teknologi dunia
- Berkomunikasi dengan orang lain tentang teknologi
- Menginstal, memodifikasi dan mengevaluasi sistem manajemen konten
Mulailah perjalanan kamu dengan salah satu kursus coding online terbaik sekarang!
Mulai kursus di sini SEKARANG.
100 Days of Code: Bootcamp Python Pro Lengkap Tahun 2023 (Daftar di Sini)
- Platform: Udemy
- Durasi: 60 jam
- Harga: €89,99
- Sertifikat: YA
- Tingkat: Pemula
- Diskon: Tersedia
- Daftar DI SINI
Python adalah bahasa pemrograman tingkat tinggi yang terstruktur secara dinamis, ditafsirkan, dan berorientasi objek. Ini menampilkan struktur data bawaan, serta pengetikan dinamis dan pengikatan dinamis, menjadikannya ideal untuk pengembangan aplikasi cepat.
Selain itu, Python juga digunakan dalam pengembangan perangkat lunak dan pembelajaran mesin. Jadi, tidak mengherankan jika Bahasa ini adalah salah satu bahasa pemrograman paling populer di dunia. Lalu, banyak yang bilang bahwa Python relatif mudah dipelajari.
Buat kamu yang penasaran dan bertekad untuk memasuki bidang karir baru, kursus coding online terbaik seperti ini adalah peluang yang sangat berharga.
Bootcamp ini mungkin sedikit intens. Meskipun demikian, hasilnya akan sepadan.
Salah satu kursus pemrograman online terbaik di Udemy ini dilakukan dengan banyaknya tugas praktis. Lalu, apa itu kursus coding online 100 hari atau 100 Days of Code?
Ini karena ada 100 sesi dan 100 proyek. Wah, sangat tepat kamu jadikan sebagai portofolio.
Meski terkesan banyak, namun setiap proyek dipandu dan dijelaskan secara singkat. Kamu akan mendapatkan bagian teoretis, kuis, lalu baru masuk ke proyek. Kelihatannya benar-benar menyenangkan kan?
Ini merupakan program dengan format unik. Sebagai gambaran buat kamu, proyek yang dibuat seputar merancang kata sandi hingga membuat proyek untuk perangkat lunak kartu flash.
Satu hal yang menguntungkan Ketika ikut kursus coding secara online, kamu bisa mengatur waktunya sendiri.
Kalau ikut kursus coding online ini, para siswa akan mendapatkan:
- Mampu memprogram dengan Python
- Bangun aplikasi GUIS dan Desktop dengan Python
- Mampu membangun website dan web app
- Bangun game seperti Pong, BlackJack, dan Snake
- Mampu menggunakan Python untuk ilmu data dan pembelajaran mesin
- Buat portofolio 100 proyek Python untuk melamar pekerjaan sebagai developer
Bisa dibilang kursus ini memang investasi nyata untuk masa depan kamu. Dengan menyelesaikannya, kamu bisa sekaligus memiliki portofolio yang luas dan mendalam yang pastinya menjanjikan peluang karir yang baru.
Inilah salah satu tujuan kamu kan?
Jadi dengan €89,99, kamu dapat mewujudkan impian karir kamu. Memang butuh kerja keras untuk mendapatkan yang kamu mau, tapi kursus programming online ini bis amembantumu.
Mulai kursus di sini SEKARANG.
Program Belajar Seni Pengembangan Aplikasi Seluler (Daftar di Sini)
- Platform: edX
- Durasi: 6 bulan
- Harga: €274 (tersedia audit gratis)
- Sertifikat: YA
- Tingkat: Pemula
- Diskon: Tersedia
- Daftar DI SINI
Learn The Art of Mobile App Development (Belajar Seni Pengembangan Aplikasi Seluler) adalah salah satu kursus coding online terbaik ini menyertakan sertifikat profesional.
Kursus ini masuk ke dalam kursus terlama di daftar ini dengan masa belajar selama 6 bulan. Namun, harganya sendiri cukup terjangkau untuk sebuah kursus yang dapat membuat kamu mengerti penuh tentang apa itu kursus coding online, cara belajarnya, dan mendapatkan pendidikan berkualitas.
Apa yang membuat ilmu komputer istimewa adalah kemampuannya mengendalikan interaksi antara kamu dan komputer. Selain itu, dengan memperoleh keterampilan ilmu komputer, kamu lebih mudah beradaptasi dan berkembang.
Sangat menyenangkan ketika memberi tahu seseorang bahwa kita tahu cara coding. Program Belajar Seni Pengembangan Aplikasi Seluler ini salah satu kursus coding online terbaik secara keseluruhan.
Kusus coding online ini focus pada pengembangan aplikasi seluler. Saat ini sudah ada jutaan aplikasi di luar sana dan mengambil alih dunia dalam arti positif.
Baik itu GPS, aplikasi kencan, game, jejaring sosial, dan lainnya, aplikasi seluler memainkan peran besar dalam kehidupan kita. Bisa dibilang setiap harinya selalu ada aplikasi baru. Jika kamu ingin menjadi bagian juga kamu harus tahu cara memulainya
Apakah kamu mau jadi bagiannya? Maka kamu bisa memilih kursus coding online yang satu ini. Disediakan oleh Universitas Harvard, kursus ini cocok bagi kamu yang sudah berpengalaman, ataupun pemula yang belum memiliki pengalaman sekalipun.
Tapi, perlu diingat ya ketika memilih ikut kursus ini, maka kamu harus siap disiplin dan memiliki motivasi yang tinggi. Saat mengikuti kursus ini kamu akan belajar:
- Memahami ilmu komputer dan pemrograman
- Abstraksi, struktur data, manajemen sumber daya, keamanan, rekayasa perangkat lunak, pengembangan web, dan algoritma
- Cara mengimplementasikan aplikasi
- Cara mengembangkan aplikasi seluler
- Hubungannya dengan bahasa pemrograman lainnya
- Cara menguasai komponen, props, state, style, input pengguna, dan debugging
Harganya sendiri senilai €274. Bisa dibilang bukan harga yang murah memang, tapi ini sebanding mengingat program ini diadakan oleh para ahli dari Harvard University.
Selain itu, program ini terbagi menjadi 2 kurus, yakni:
- Pengantar Ilmu Komputer
- Pengembangan Aplikasi dengan React Native
Kamu akan mendapat sertifikat profesional, membuat jadwal belajar sendiri, dan akan terlibat dalam proyek yang dipandu secara profesional. Harga €274 itu seharusnya tidak terlalu mahal sekarang, bukan?
Buat aplikasi kamu sendiri, jadilah yang terbaik dan mulai buat aplikasi seluler kamu sendiri.
Mulai kursus di sini SEKARANG.
Kursus Coding Kreatif (Daftar di Sini)
- Platform: edX
- Durasi: 14 jam
- Harga: €218 (audit gratis tersedia)
- Sertifikat: YA
- Tingkat: Pemula
- Diskon: Tersedia
- Daftar DI SINI
Seni sangat penting bagi sains. Bahkan penelitian menunjukkan bahwa kreativitas merupakan keterampilan yang diperlukan untuk mengembangkan karir yang sukses[1]. Meski demikian, selalu ada perdebatan mengenai hal itu.
Ada kalanya ketika seni dan sains dianggap sebagai mata pelajaran yang sama. Misalnya Leonardo Da Vinci, yang pencapaian ilmiahnya setara dengan pencapaian artistik, keduanya sama-sama penting.
Kursus coding online terbaik yang satu ini bisa dianggap sebagai kombinasi dari dua subjek besar, yaitu kreativitas dan sains.
Ketika mengikuti kursus ini kamu akan mempelajari bukan sekedar coding. Pemrograman berorientasi objek akan diajarkan untuk desain grafis, media digital, dan aplikasi kreatif. Sederhananya, kursus ini fokus dalam menunjukkan bagaimana pemrograman memungkinkan kamu melepaskan jiwa desainer dalam dirimu.
Berbeda dengan kursus Learn The Art of Mobile App Development di atas, kursus creative coding (Coding kreatif) lebih berorientasi untuk mengajarkan kamu menerapkan keterampilan pemrograman saat bekerja dengan berbagai media kreatif.
Jadi, kalau kamu kurang suka mempelajari banyak hal dari dasar dan ingin belajar sesuatu spesifik, pilihan ini sangat tepat buatmu. Selain itu, meskipun sudah ahli coding, kurikulum yang diajarkan tetap berguna untuk pengembangan diri.
Namun, penting memiliki pemahaman tentang komputer dan teknologi jika ingin belajar creative coding.
Silabus kursus pemrograman online ini dibagi menjadi 14 sesi yang masing-masing mencakup prinsip coding sebagai sarana berekspresi. Segmen pertama, misalnya, dikhususkan untuk sketsa 2D, sedangkan bagian terakhir dikhususkan untuk karakteristik video.
Setelah mempelajarinya, tentu akan ada tugas berupa proyek akhir. Tugas akhir ini bisa menjadi faktor yang cukup besar ketika memilih kursus coding online terbaik kita.
Proyek akhir adalah sarana untuk melihat apakah kursus tersebut bermanfaat dan apakah kamu benar-benar memahami materinya. Selain itu, proyek ini juga bisa kamu jadikan sebagai portofolio kan.
Dalam kursus ini, para siswa akan belajar:
- Praktik terbaik merancang perangkat lunak dalam kerangka berorientasi objek
- Bagaimana merancang karya kreatif dalam media software
- Literasi budaya seni komputasi dengan sejarah dan kontemporer
- Strategi pembelajaran pribadi, perencanaan proyek, dan pemecahan masalah
- Dasar-dasar P5.js
Kursus ini sendiri memiliki harga €218. Tapi, untuk opsi kursus coding online gratis tersedia kok. Ya, meskipun memang ada baiknya kamu ikut kursus coding bersertifikat yang berbayar dengan dilengkapi akses tak terbatas dan umpan balik profesional atas pekerjaan kamu.
Jadilah orang yang unik dan kreatif dalam profesimu.
Mulai kursus di sini SEKARANG.
Pengembang Web Front End (Daftar di Sini)
- Platform: Udacity
- Durasi: 4 bulan
- Harga: €359 (satu bulan), €1236 (kursus penuh)
- Sertifikat: YA
- Tingkat: Menengah
- Diskon: Tersedia
- Daftar DI SINI
Program Front End Web Developer (Pengembang Web Front End) ini diperuntukkan bagi mereka yang sudah memiliki pemahaman dasar tentang HTML, CSS, dan JavaScript.
Selain itu, kelas ini ideal untuk pelajar, pemrogram, atau seseorang yang telah menyelesaikan kursus dasar sebelumnya.
Program ini memiliki daftar kursus yang direkomendasikan untukmu sebagai persiapkan jika diperlukan (pengenalan mata pelajaran tertentu).
Dipimpin oleh 4 instruktur profesional, kursus pemrograman online ini akan memperkenalkan kamu pada Javascript, HTML, serta cara mengembangkan situs web dan aplikasi menggunakan CSS, Flexbox, dan CSS grid.
Jadi, kamu akan belajar untuk bekerja dengan berbagai alat, bahkan aplikasi antarmuka pengguna.
Selain itu, ketika membaca ulasan siswa yang telah belajar, mereka mengatakan bahwa kursus ini bisa membantumu mempersiapkan masa depan dan para pengajarnya pun akan siap membantu kamu.
Meskipun kursus ini mendorong siswa untuk belajar secara mandiri, kursus pemrograman online ini bisa dibilang langka karena dilengkapi dengan dukungan mentor.
Setelah menyelesaikan kursus kamu bisa memiliki dasar yang kuat dalam pengembangan front end dan mampu terlibat dalam proyek dunia nyata dari pakar industri. Kamu bisa langsung membangun situs web dan aplikasi secara mandiri.
Kamu dapat merencanakan waktu belajar sendiri agar sesuai dengan jadwal harian dan bukan sebaliknya. Meski begitu, jangan terburu-buru! Pastikan Anda mengikuti semua yang ditawarkan kursus ini.
Program Nanodegree Bukan program main-main. Bicara soal harga, untuk mendaftar selama satu bulan, harganya mencapai €359. Terlebih lagi, jika ingin menjadi seorang programmer, harga kursus selama 4 bulan adalah €1236.
Perlu doketahui kalau Udacity memiliki opsi diskon yang dapat dipersonalisasi.
Kursus ini bahkan ada layanan karir seperti pengoptimalan profil LinkedIn. Adanya tugas proyek yang ditinjau para ahli bisa menjadi portofolio kamu.
Jadi jangan ragu, karena ini dapat menjamin pendidikan yang menyeluruh.
Mulai kursus di sini SEKARANG.
Menjadi Blockchain Developer (Daftar di Sini)
- Platform: Udacity
- Durasi: 4 bulan
- Harga: €359 (satu bulan); €1236 (kursus penuh)
- Sertifikat: YA
- Tingkat: Menengah
- Diskon: Tersedia
- Daftar DI SINI
Apakah kamu sedang mencari kursus coding online terbaik dalam bidang yang makin populer, blockchain? Kursus ini merupakan kursus pemrograman online terbaik, yang memberimu kesempatan bekerja berkaitan dengan Bitcoin dan Ethereum.
Basis data blockchain berbeda dari yang lain, karena dikelola oleh orang yang menggunakannya. Untuk mempelajari lebih lanjut tentangnya, kursus ini adalah pilihan yang tepat.
Sebelum mengikuti kursus coding online terbaik ini, ada baiknya kamu meluangkan waktu dan perhatian khusus jika kamu mau menelusuri rute dinamis transaksi digital yang tersebar di seluruh jaringan blockchain. Tentunya ada aspek biaya, penasaran? nanti akan kita bahas.
Fokus kursus ini adalah dasar-dasar pengembangan blockchain. Kamu akan membuat aplikasi sendiri dan mengamankan aset digital dengan bimbingan instruktur kursus.
Kursus ini memang ditunjukkan buat kamu yang sudah familiar dengan pemrograman berorientasi objek dan JavaScript. Jadi, kalau kamu masih pemula maka sebaiknya ikuti kursus untuk pemula dulu ya.
Dari segi harga, kursus coding online terbaik Udacity ini berharga €359 per bulan. Sedangkan untuk kursus Pengembang Front End Web selama 4 bulan penuh, kamu harus membayar €1236.
Meski terbilang mahal, Udacity selalu menawarkan kursus dengan kualitas terbaik, detail, dan profesional sehingga ulasannya terbukti sepadan dengan harganya.
Raih keterampilan penting untuk karir impianmu.
Mulai kursus di sini SEKARANG.
Pengantar Ilmu Komputer dan Spesialisasi Pemrograman (Daftar di Sini)
Platform: Coursera
Durasi: 4 bulan
Harga: €49 (Tersedia audit gratis)
Sertifikat: YA
Tingkat: Pemula
Diskon: Tersedia
Daftar DI SINI
Program spesialisasi Coursera ini cukup luas materinya, dengan membahas semua bagian dasar pemrograman. kursus coding bersertifikat seperti ini fokus utamanya adalah mengadaptasi pemrograman dengan keahlian yang sudah ada.
Seperti diketahui kalau kursus coding bersertifikat, tidak hanya sains. Pemrograman adalah langkah pertama untuk memahami dampak teknologi terhadap dunia.
Kalau kamu juga berpendapat bahwa pentingnya teknologi sangatlah tidak dapat disangkal, kursus ini akan cocok untukmu.
Dirancang oleh London University dan instruktur profesional berperingkat tinggi, program ini berisikan konsep dasar pemrograman hingga matematika untuk ilmu komputer.
Program ini terdiri dari 3 kursus berperingkat tinggi yang akan memberimu semua yang dibutuhkan untuk memulai coding dengan baik.
Dengan mendaftar kursus coding online terbaik ini, kamu bisa belajar:
- Prinsip pemrograman
- Alat komputasi
- JavaScript untuk membuat program interaktif
- Untuk mengembangkan dan menggunakan model mental
- Untuk mengonversi antar basis bilangan, gunakan aritmatika modular, barisan, serta grafik seri dan plot.
- Dasar-dasar pemrograman grafis
Kursus ini dilaksanakan selama 4 bulan dan ditujukan bagi para siswa yang ingin mempelajari semuanya dari satu kursus saja. Program ini praktis dan akan menghemat waktu.
Saya sangat MENYUKAI proyek. Kursus ini tidak membatasi diri pada satu tugas akhir, melainkan memiliki banyak tugas di seluruh program.
Kelas-kelanya didesain agar menyenangkan. Contoh kegiatannya seperti puzzle matematika, memecahkan kejahatan dalam aplikasi detektif interaktif, dan memecahkan masalah komputer sehari-hari.
Kamu bisa mengikuti kursus coding online gratis Coursera ini tanpa biaya sepeser pun. Tapi, kalau kamu mau kursus coding bersertifikat dan tugas yang dinilai, kamu bisa membayar dengan harga €49.
Mulai kursus di sini SEKARANG.
Bonus: Pengantar Pengembangan Game Dasar Menggunakan Scratch (Daftar Di Sini)
Video game adalah bagian besar dari dunia saat ini. Mengingat hal tersebut, ini adalah saat yang tepat buat kamu yang ingin mengembangkan game. Kursus ini akan mengajarkan kamu membuat game dengan bahasa pemrograman Scratch.
Scratch adalah bahasa pemrograman visual berbasis blok yang biasanya digunakan untuk membuat animasi dan game. Memang Scratch tidak sepopuler bahasa pemrograman lain, tapi bahasa ini bisa digunakan untuk membuat game dan animasi.
Kursus coding bersertifikat ini dilaksanakan hanya dalam waktu 2 jam, kamu bisa mempelajari scratch, proses desain dan cara men-debug suatu program.
Dengan durasi seperti itu, kursus ini adalah salah satu yang tersingkat dalam daftar kami.
Berikut adalah materinya:
- Buat akun dan navigasikan Scratch
- Navigasikan editor kode
- Desain permainan
- Menulis algoritma utama untuk permainan
- Tambahkan pernyataan ke kontrol karakter
Kami dapat mengatakan bahwa Kursus ini adalah salah satu kursus coding online terbaik untuk pemula, ini dapat dikonfirmasi dari ulasan para siswa. Memang tidak akan langsung jadi seorang ahli. Tapi ini bisa jadi perkenalan sebelum terjun langsung, karena kursus ini sangat sederhana dan singkat. Mengenal kode dasar yang spesifik akan memudahkan untuk memahami kode yang lebih kompleks nantinya.
kursus coding bersertifikat seperti itu adalah cara yang bagus untuk "menguji perairan, dengan kata lain, mencoba apakah bidang ini adalah sesuatu yang kamu minati.
Kursus coding online gratis ini bisa diikuti buat kamu yang tidak ingin mengeluarkan uang sepeser pun. Tapi, kalau kamu mau mendapatkan sertifikat, maka kamu harus membayarnya. Pelajarannya sendiri praktik secara langsung.
Kursus ini kebanyakan adalah sesi praktik, jadi jika kamu mencari yang lebih fokus ke teori, kamu bisa melihat-lihat kursus lainnya di daftar ini.
Intinya, kursus coding online gratis dan berbayar ini kami rekomendasikan untukmu sebelum masuk ke program yang lebih serius.
Mulai kursus di sini SEKARANG.

Apakah kamu tahu?
Pernahkah Anda bertanya-tanya situs belajar online mana yang terbaik untuk pengembangan karier Anda?
Kursus coding online terbaik: Kesimpulan
Pemrograman adalah salah satu bidang paling populer untuk dipelajari saat ini. Jumlah kursus, kelas, program tentang topik ini terus bertambah.
Oleh karena itu, kamu perlu memastikan memilih kursus yang paling tepat. Kamu bisa memilih platform MOOC teratas seperti Udemy, Udacity, Coursera, dan edX.
Jika kamu seorang pemula dan tidak tahu "apa itu kelas coding", kami sarankan memulai dari dasarnya. Jadi kamu bisa mendapatkan gambaran yang lebih baik tentang apa itu coding secara keseluruhan. Ingat ya, dasar itu penting ketika melangkah ke bidang baru.
Ketika memilih kursus, perlu diingat bahwa daftar di atas termasuk kursus yang memiliki sertifikat profesional dan Nanodegree.
Selamat masuk ke dunia baru coding ini dengan bantuan kursus coding online terbaik.
Referensi Ilmiah
1. Isabel Reche, Francisco Perfectti 'Promoting Individual and Collective Creativity in Science Students'